Minggu, 08 Juli 2012

[ Tips Trik ] Membuka Halaman Website dengan Loading Lebih Cepat

Tips Trik - Membuka Halaman Website dengan Loading Lebih Cepat
Pada saat-saat tertentu seperti trafik yang padat dan sinya kurang stabil, kita sering kesulitan membuka sebuah halaman website. Padahal mungkin saja kita hanya ingin melihat kontennya saja

Nah, untuk lebih mempercepat loading saat membuka halaman website, kita bisa menggunakan versi mobile-nya (mobile template)
Di address bar browser internet, kita hanya tinggal menambahkan kode ?m=1 di belakang alamat blognya.

contoh :
http://iysblog.blogspot.com/
ditulis menjadi :
http://iysblog.blogspot.com/?m=1

Dengan tampilan versi mobile ini halaman website menjadi lebih ramping dan sederhana dan kita bisa melihat kontennya dengan lebih cepat.

semoga membantu dan memberi manfaat, kawan,,,,

Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

IysBlog : Catatan yang Dirangkum

Islam |Kisah Inspiratif | Tutorial Blog | Galeri Foto | Games | Pojok Rehat